Liburan ke Turki

Tour and Travel ke Cappadocia Turki

Ada banyak sekali negara yang sangat indah di sekitar Timur Tengah khususnya di perbatasan antara Asia dan Eropa. Apalagi kalau bukan negara Turki negara yang memelihara anjing dan kucing jalanan dengan sangat baik ini, nyatanya memang menjadi salah satu tujuan wisata oleh banyak orang. Termasuk salah satunya area Cappadocia Turki yang terkenal akan keindahannya dalam artikel ini mengenai beberapa informasi tour and travel ke Cappadocia Turki. Khususnya bagi kamu yang ingin backpacker ataupun baru pertama kali travelling.

Cappadocia Turki, Tempat Asal Kuda Indah di Turki

Cappadocia Turki merupakan salah satu bagian di Turki yang luar biasa indah dan juga populer. Tempat yang ingin datang ke sini sebenarnya disebabkan oleh wisata sejarah yang sudah ada sejak 3000 tahun lalu. Kerajaan Hittites merupakan salah satu imperium yang cukup maju dan telah menduduki Cappadocia di tahun 1700 SM hingga 1190 SM.

Cappadocia merupakan nama kota yang diberikan dalam bahasa lokal atau bahasa Turki yakni kapadokya atau land of beautiful horses yang memiliki arti negeri dengan kuda-kuda yang indah.

Fakta Menarik Cappodica Turki

Ada beberapa fakta menarik mengenai sebelum memutuskan untuk travelling ataupun jalan-jalan dan menikmati wisata di sini

  1. Populer sebagai Kota Kuda

Fakta menarik pertama mengenai kotak ini yaitu pada zaman dahulu wilayah Cappadocia terkenal akan kudanya. Sehingga populer dengan nama kota yang sama yang memiliki kuda yang sangat indah.

  1. Muncul Karena Vulkanik

Selanjutnya akan menarik kedua yang bisa didapatkan dari area ini dataran ini sebenarnya terbentuk dari erosi. Bebatuan yang berasal dari gunung yang meletus ataupun vulkanik dulunya letusan gunung api menutupi wilayah dengan kabut tebal, dan membuat batuan lembut yang disebut tuff. Batu tersebut sebagai salah satu bentuk atau hasil dari pembentukan batu alami.

  1. Menanam Menggunakan Kotoran Merpati

Karena area yang hampir serupa dengan kondisi di Timur Tengah bagian Cappadocia Turki, sendiri memang memiliki tanah yang tandus dan juga kering. Sehingga sulit sekali untuk bisa melakukan kegiatan bertani dan juga bercocok tanaman sayuran. Tetapi jangan khawatir beberapa masyarakat di sana. Ternyata memanfaatkan kotoran merpati yang dapat membantu menyuburkan tanaman dan bisa menumbuhkan, beberapa sayuran yang digunakan untuk bertani luar biasa unik bukan.

  1. Hewan liar yang terawat

Fakta menarik yang tidak boleh dilewatkan, tentu saja Turki seringkali dikenal sebagai negara yang sangat sayang. Dengan hewan baik kucing ataupun anjing liar yang ada di jalanan pemerintah Turki sendiri melakukan vaksinasi steril dan juga memberikan makanan.

Sehingga cukup banyak kucing liar dan juga anjing liar yang sangat menggemaskan dan sangat sehat ditambah lagi. Ketika musim dingin tiba beberapa tokoh dan juga hotel menyediakan kardus atau tempat khusus. Agar kucing dan anjing liar bisa masuk dan juga beristirahat tanpa harus kedinginan atau kepanasan.

Tips, Cara Tour and Travel ke Cappadocia Turki

Setelah mengetahui beberapa fakta menarik dan juga beberapa penjelasan mengenai kota Cappadocia selanjutnya adalah cara tour dan travel ke Cappadocia yang jarang sekali dipahami oleh beberapa orang. Sebenarnya ada beberapa tips tour dan travel yang wajib diketahui.

  1.  Transportasi

Pertama adalah akomodasi jika menggunakan pesawat sebenarnya kamu tidak perlu transit atau bahkan berganti pesawat. Karena dari Jakarta sendiri ada pesawat langsung yang menuju ke produknya Turki. Sehingga mempermudah akses dan juga transportasi. 

Apabila kamu menggunakan penerbangan ke Istanbul ataupun ibukota Turki kamu masih harus melanjutkan penerbangan lagi kurang lebih 1 jam 10 menit melalui penerbangan, dan juga menggunakan bisa transportasi darat kurang lebih 11 jam. Sehingga memang sudah makan waktu perjalanan yang cukup jauh. Hall ini sebenarnya dikembalikan kepada masing-masing kebutuhan dan juga budget yang dimiliki.

  1. Waktu Wisata

Selanjutnya panduan yang bisa digunakan untuk kamu yang ingin wisata ke Cappadocia yaitu memilih waktu terbaik. Tempat ini terkenal dengan balon udara yang bisa dinaiki dan memiliki pemandangan yang sangat indah. Jika datang pada musim semi bulan Maret hingga bulan Mei kamu bisa melihat pemandangan yang sangat baik.

Selain itu musim gugur September hingga November juga menjadi pilihan waktu yang tepat. Sedangkan musim tersibuk ataupun teramai yang seringkali dihindari oleh banyak orang yaitu pada bulan Juni hingga Agustus. Namun rasanya bagi masyarakat Indonesia pada musim panas area Cappadocia cukup panas ataupun terlalu gerah.

  1. Kuliner 

Selanjutnya adalah panduan tour dan juga travel jika mengunjungi kota ini apabila memutuskan untuk datang ke Cappadocia. Kamu bisa menikmati berbagai kuliner khas dari Turki dan tidak perlu takut untuk makanannya karena halal. Karena di negara Turki kamu bisa menikmati makanan halal dan juga membeli makanan halal secara mudah.

Sayangnya kendala yang seringkali dihadapi adalah bahasa cukup banyak masyarakat di Turki yang kurang bisa berbahasa Inggris. Sehingga disarankan untuk bisa membawa kamus translate khusus untuk bahasa Turki. 

Baca juga : Mengulas Seputar Sejarah Hari Raya Paskah

Walaupun kamu sulit untuk menyebutkannya tetapi dengan begitu kamu bisa mengarahkan instruksi atau jika perlu kamu memanggil pemandu wisata. Umumnya beberapa mahasiswa Indonesia yang tinggal di Turki seringkali menjadi pemandu wisata part time, yang dapat membantu wisatawan dari Indonesia untuk bisa berkeliling atau menikmati liburan di Cappadocia.

Wisata ke Cappadocia Turki

Nah setelah memahami mengenai cara untuk bisa datang ke Cappadocia Turki selanjutnya wisata apa saja sih yang bisa dinikmati. Khususnya bagi kamu yang pertama kali datang ke kota tersebut.

  1. Balon Udara

Pertama adalah wisata balon udara sudah bukan rahasia lagi. Bahwa tempat ini menyuguhkan pemandangan yang luar biasa, di mana wisatawan balon udara ini menarik perhatian banyak wisatawan di seluruh dunia. Termasuk di Indonesia kamu bisa menaiki balon udara pada jam tertentu dengan sebuah keranjang dan ukuran balon yang cukup besar penumpangnya berisi 11 orang hingga 28 orang dengan ukuran yang paling besar.

Pengalaman ini benar-benar sulit digambarkan karena balon udara yang disuguhkan di sini sangat lancar tenang dan juga halus tidak ada goncangan atau hal-hal yang membahayakan sama sekali. Walaupun biayanya cukup mahal namun penjelasan mengenai balon udara bisa dilakukan dengan menggunakan bahasa Inggris dan bahkan ada beberapa translator yang difasilitasi oleh pemerintah.

  1. Wisata Religi

Wisata kedua yang bisa didapatkan jika datang ke Cappadocia adalah wisata religi. Ada beberapa bangunan kuno yang bisa didatangi. Terutama bagi kamu yang ingin berwisata seperti halnya untuk umat Kristiani. Karena terdapat beberapa gereja tua dan juga umat Muslim karena adanya masjid kuno di sini. 

Contohnya adalah museum dimana orang-orang Kristen yang melakukan pelarian akibat diusir oleh pemerintahan Muslim. Pada zaman dahulu berusaha untuk lari dan juga membangun sejumlah tempat ibadah salah satunya adalah Goreme Open Museum. Tempat ini menjadi salah satu warisan dunia yang diakui oleh UNESCO dan sudah ada sejak tahun 1984. Bahkan beberapa gereja yang ada di dalamnya sangat menarik dan mengandung banyak informasi kuno yang sangat penting.

Info lengkap :
http://insighttour.travelbiz.id/

Ask Insight Tour